Analisa anggaran usaha Anda Cara Mudah Menyusun dan Mengevaluasi Anggaran |
Accounting Media - Keanggotaan
dari komisi anggaran meliputi :
1.
Salah
satu anggota direksi
Seorang
direktur keuangan bertugas memberikan pedoman umum yang akan dipakai dalam
menyusun anggaran baik anggaran jangka panjang maupun anggaran tahunan.
Direktur juga menentukan tujuan yang ingin dicapai oleh perusahaan, baik tujuan
yang ingin dicapai oleh perusahaan, baik tujuan umum maupun tujuan khusus dan
strategi yang seharusnya ditempuh untuk mencapai tujuan-tujuan itu.
2.
Manajer
pemasaran
Seorang
manajer pemasaran bertugas untuk menyusun anggaran penjualan dan anggaran biaya
distribusi termasuk biaya iklan dan biaya promosi.
3.
Manajer
produksi
Seorang
manajer pemasaran bertugas menyusun anggaran-anggaran yang berhubungan dengan
seluruh biaya produksi seperti :
-
Jumlah
yang akan dihasilkan
-
Tenaga
kerja
-
Bahan
mentah
-
Pembeli
-
Biaya
overhead
4.
Manajer
keuangan
Manajer
keuangan bertugas menyusun anggaran-anggaran yang berhubungan dengan posisi
keuangan perusahaan seperti anggaran kas, anggaran laba/rugi, dan neraca.
5.
Manajer
bagian umum, administrasi, dan personalia
Bertugas
menyusun anggaran-anggaran yang berhubungan dengan biaya umum administrasi dan
personalia.
Tags
:
Anggaran